-->

Quotes Para Tokoh Ekonomi dan Bisnis

Quotes Para Tokoh Ekonomi dan Bisnis
Bisnis merupakan salah satu aktivitas yang sudah familiar dilakukan manusia di dunia, hampir semua orang pasti pernah masuk kedalam bidang ini, bahkan jutaan dari mereka bermimpi agar bisnisnya dapat berkembang dan sukses. Namun sebagian kenyataannya bisnis masih perlu 1000 langkah lagi untuk mencapai keberhasilan, putus asa dan semacamnya ialah akibat dari bisnis yang tidak berjalan.

Tentu sama dalam hal bisnis pun kita memerlukan sebuah quotes atau kata-kata untuk memotivasi usaha kita, agar kita bangkit dan memperbaiki semula kembali yang telah jatuh, seperti kata atau perkataan yang telah diucapkan oleh para tokoh di seluruh dunia yang telah berhasil membuat bisnisnya berkembang dan berhasil, yang membuat kagum dari seluruh dunia. Tak jarang perkatan atau pernyataan mereka dijadikan sebagai motivasi dalam hal bisnis. berikut saya ulas Quotes Para Tokoh Bisnis


"Rahasia dalam bisnis itu adalah mengetahui sesuatu yang orang lain tidak mengetahuinya."
- Aristotle Onassis -
"Kapanpun ada pebisnis yang menyebut bahwa kesuksesan telah diraih, maka kemajuan bisnisnya terhenti."
- Thomas J. Watson -
"Kesempatan bisnis itu seperti bis, selalu ada bis lain yang menyusul."
- Richard Branson -
"Disaat anda berhasil mengubah hidup orang menjadi lebih baik, uang akan datang pada anda dan itulah bisnis."
- Rico Huang -
"Seseorang tidak boleh melupakan keluarganya demi sebuah bisnis."
- Walt Disney -
"Kalian semua tahu saya dulu adalah manusia biasa sebelum akhirnya sekarang jadis seorang pebisnis."
- George Soros -
"Jangan pernah lupa untuk berporoses pada apa yang benar-benar anda inginkan ! semua akan indah pada waktunya."
- Rico Huang -
"Pengusaha itu selalu mencari perubahan, merespon perubahan tersebut dan memamfaatkannya sebagai sebuah kesempatan."
- Peter F. Drucker -
"Dalam dunis bisnis, setiap orang dibayar dalam dua koin; koin pertama itu adalah uang tunai, dan koin kedua adalah pengalaman. Ambillah pengalaman terlebih dahulu; uang tunai akan datang menyusul."
- Harold Geneen -
"Kegagalan terbesar dalam bisnis adalah saat kita berhenti jualan."
- Rico Huang -
“Bisnis yang hanya tentang uang adalah bisnis yang jelek.”
- Henry Ford -
“Bisnis adalah kombinasi antara perang dan olahraga.”
- Andre Maurois -
“Aturan pertama dalam setiap teknologi yang digunakan dalam berbisnis adalah bahwa otomatisasi yang diterapkan pada operasi yang efisien akan memperbesar keefisienan. Aturan kedua, otomatisasi yang diterapkan pada operasi yang tidak efisien akan memperbesar ke-tidakefisienan.”
- Bill Gates -
“Agar bisa sukses, kau harus menempatkan hatimu dalam bisnismu; atau menempatkan bisnismu dalam hatimu.”
- Thomas Watson Jr -
"Kebangkrutan itu datang agar kita bisa belajar apa arti kata ikhlas yang sesungguhnya."
- Rico Huang -
“Mari kita jujur. Di manapun berada, tidak ada bisnis yang tanpa masalah. Bisnis itu rumit dan tidak sempurna. Setiap bisnis dihuni oleh manusia yang tidak sempurna dan bisnis itu selalu ada dengan menyediakan produk atau jasa kepada manusia yang tak sempurna pula.”
- Bob Parsons -
"Aturan paling sederhana dalam bisnis adalah jika kau mengerjakan hal yg paling mudah terlebih dahulu, maka sebenarnya kau telah membuat banyak kemajuan."
- Mark Zuckerberg -
"Produktif bisa terlihat sibuk bisa tidak. Bedanya adalah Tindakannya Terarah pada Tujuan dan Hasilnya jelas."
 - Syafii Efendi -
"Saya bisnis cari rugi, sehingga jika rugi saya tetap SEMANGAT dan jika untung maka bertambahlah syukur saya!"
- Bob Sadino -
"Jika kau mempunyai ide, mulailah hari ini. Tak ada waktu yang lebih baik untuk bertindak selain sekarang."
- Kevin Systrom - CEO Instagram
Saat gagal, kamu hanya perlu memulai lagi, dengan cara yang lebih cerdas.
- Henry Ford -
"Ketahuilah bahwa orang Sukses tidaklah sehebat yang kita bayangkan, mereka hanya sedikit lebih cepat, sedikit lebih berani."
- Bong Chandra -
"Bisnis yang Bagus adalah yang dikerjakan Bukan yang ditanyakan Terus."
- Bob Sadino -
"Kami percaya kesuksesan itu hanya bisa diraih dengan cara membantu orang lain menjadi lebih sukses."
- William Tanuwijaya -
"Bisnis bukan sekedar untuk dan rugi, tapi berapa besar mamfaat untuk sesama."
- Witjaksono -
"Orang miskin GAGAL karena seluruh hidup mereka adalah menunggu."
- Jack Ma -

Berlangganan update artikel terbaru via email:

4 Responses to "Quotes Para Tokoh Ekonomi dan Bisnis"

  1. saya suka dengan quota harold genen. benar katanya, ada 2 sisi mata koin yg kita terima, yaitu uang dan pengalaman.

    pengalaman lah yg kita ambil terlebih dahulu agar bisa sukses

    BalasHapus
    Balasan
    1. Benar gan. Jika kita memilih pengalaman maka uang akan datang sendirinya ke kita. Terima Kasih sudah berkunjung :)

      Hapus
  2. kalau saya ., suka dengan quotes saya sendiri.,.
    Bangkitlah dari masa lalu mu untuk meraih masa depan mu...

    bagus bangets kan ., :v

    BalasHapus
    Balasan
    1. Siap.. Keren sekali gan :D . Sangat memotivasi saya yang susah move on dari masa lalu.. wkwkwk, Terima Kasih sudah berkunjung :D

      Hapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel